Connect with us

Hi, what are you looking for?

Software

Android 13 Go Dihadirkan Untuk Smartphone Entry-Level

Android 13 Go_1
Google hadirkan Android 13 Go untuk smartrphone entry-level. (Sumber: Inilah.com)

Last updated on 22 Oktober, 2022

Unbox.id – Sebuah sistem operasi yang mumpuni dan juga cocok untuk digunakan dalam waktu kesehariannya menjadi salah satu hal utama yang perlu didapatkan pasa sebuah produk smartphonenya. Seiring dengan kecanggihan teknologi tersebut, berbagai sistem operasi turut dihadirkan agar kompatibel dengan perangkat smartphonenya itu untuk bisa memperlancar aktivitas penggunaan di waktu kesehariannya. Lebih lanjut, Google hadirkan operasi sistem terbarunya yaitu Android 13 Go yang mana dihadirkan untuk kompatibel dengan smartphone entry-level yang sedang cukup digandrungi oleh para penggunanay untuk menunjang aktivitas kesehariannya itu. Lantas, apa saja yang menarik di dalam operasi sistem terbaru dari Google ini?

Google Hadirkan Operasi Sistem Terbarunya

Android 13 Go_3

Android 13 Go jadi varian sistem operasi terbaru yang dihadirkan oleh Google untuk smartphone entry-level. (Sumber: Real Mi Central)

Di era perkembangan teknologi digital seperti sekarang ini, ada berbagai macam hal yang menarik dan juga cocok untuk digunakan di dalam perkembangan digitalnya seperti sekarang ini. Selain itu, berbagai macam teknologi juga dihadirkan agar bisa menjadi cocok serta kompatibel untuk beragam produk-produk gadget yang ada seperti sekarang ini. Salah satu hal yang penting untuk menjadi perhatiannya adalah sebuah operasi sistem yang ada di dalam perangkatnya itu.

Lebih lanjut seiring dengan pentingnnya sebuah sistem operasi yang dibutuhkan untuk produk smartphonenya tersebut, Google sebagai salah satu raksasa teknologi dunia juga turut menghadirkan sebuah operasi sistem terbarunya yang kompatibel dengan smartphone di bagian entry-level yang saat ini tengah cukup populer untuk para penggunanya. Ya, operasi sistem terbaru keluaran dari Anroid ini adalah Android 13 Go.

Sistem operasi ini memang dihadirkan untuk bisa menjadi penerus dari sistem operasi versi terdahulunya yaitu Android 12 Go yang sudah ada sejak tahun 2021 yang lalu. Selain itu, operasi sistemnya ini juga menggunakan UI bernama Material You yang disematkan di dalam perangkat sistem terbarunya tersebut.

Dengan dihadirkannya operasi sistem terbaru dari Google ini, para penggunanya bisa mendapatkan sistem operasi yang cukup kompatibel dengan produk smartphonenta tersebut. Dan yang paling terpenting adalah di mana penggunanya masih dapat menggunakan smartphonenya tersebut untuk bisa kompatibel dengan berbagai aplikasinya yang ada.

Baca juga: Kupas Andalan Sistem Android 12L Di Samsung Galaxy Z Fold 4

Ada Beberapa Fitur di Sistem Operasinya

Android 13 Go_2

Android 13 Go hadirkan ragam fitur-fitur yang menarik untuk disematkan di smartphone entry-level. (Sumber: Nusantara TV)

Bukan Google namanya jika tidak menghadirkan beragam fitur-fitur yang mumpuni dan juga cocok untuk digunakan dalam berbagai keseharian para penggunanya. Lebih lanjut di dalam operasi sistem Android 13 Go beserta UI Material You, para penggunanya ini bisa menggunakan beragam fitur-fitur yang ada dan membuatnya semakin menarik untuk disematkan di dalam smartphonenya tersebut.

Sebut saja beberapa fitur seperti contohnya ada lock screen, widget, menu pengaturan volume, hingga membuat palet warna di layar notifikasi merupakan beberapa fitur dasar yang dihadirkan oleh perangkat sistemnya tersebut. Bahkan, ada juga fitur unggulan lainnya yang dihadirkan dalam operasi sistem Android 13 Go ini yaitu fitur Discover. Fitur Dsicover yang dihadirkan ini memungkinkan para penggunanya dapat melihat kumpulan daftar artikel serta konten yang ada di bagian home screen smartphonenya itu. Lebih lanjut, ada juga fitur dasar yang baru dihadirkan di alam operasi sistemnya ini yaitu Notification Permissions di mana fitur ini mampu menngatur penggunaan izin notifikasi dari ragam aplikasi di smartphonenya.

Selain itu, ada juga fitur yang digunakan untuk bagian bahasa dalam produk smartphone entry-levelnya tersebut yang dihadirkan dalam sistem Android 13 Go dari Google ini. Fitur bahasanya tersebut adalah App Language Preferences di mana dengan fitur ini, para penggunanya bisa melakukan setting bahasa di aplikasi tertentu.

Baca juga: Samsung Hadirkan Sistem Android 13 Di Bulan Oktober Ini

Harus Punya RAM Minimal 2GB

Hadirnya operasi sistem Android 13 Go ini memang menjadi terobosan tersendiri untuk bisa disematkan pada beragam produk smartphone entry-level bagi para penggunanya. Sistem ini juga diharapkan dapat memberikan kompatibiltias tersendiri yang diperlukan oleh para penggunanya untuk menunjang beragam aktivitas kesehariannya dengan perangkat smartphonenya itu.

Namun, tidak semua smartphone entry-level yang bisa menyematkan operasi sistem terbarunya ini. Pihak Google menyatakan bahwa untuk bisa menggunakan sistem operasi terbrunya ini haruslah smartphone dengan memiliki ukuran RAM minimal 2 GB. Tentunya ini telah mengalami peningkatan di mana pada versi terdahulunya, operasi sistem ini hanya memerlukan kualitas RAM minimal 1GB saja.

 

 

Sumber & Foto: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Tech Industry

Unbox.id – Google memperkenalkan beberapa solusi baru pada acara Google Next 2024. Salah satu solusi yang dihadirkan pada acara tersebut adalah Gemini Code Assist...

Software

Unbox.id – Browser ponsel Android seringkali menyimpan file yang tidak diperlukan. Saat menjelajahi situs web, browser mengambil banyak data dari situs web yang dikunjungi....

Tech Industry

Unbox.id – Google Doodle hari ini merayakan Hari Bumi 2024 dengan serangkaian gambar yang menampilkan kata “Google” dari gambar satelit. Hari Bumi 2024 atau...

Tech Industry

Unbox.id – Pasar smartphone Android belakangan ini mengalami lonjakan setelah sempat mengalami penurunan penjualan sebelumnya. Peningkatan ini bahkan bisa melebihi penjualan iPhone. Menurut studi...