Connect with us

Hi, what are you looking for?

Spesifikasi & Harga

Samsung Galaxy A04e Jadi Smartphone Entry Level Terbaru

Samsung Galaxy A04e_1
Samsung diam-diam rilis prooduk smartphone terbarunya yaitu Galaxy A04e. (Sumber: Harapan Raklyat)

Unbox.id – Produsen Samsung memang menjadi salah satu hal yang cukup menarik dan juga cukup sering untuk hadirkan ragam produk smartphone mumpuni. Hal ini dilakukan sebagaimana Samsung ingin memenuhi kebutuhan para penggunanya di waktu aktivitas kesehariannya. Sejalan akan hal tersebut, ternyata belum lama ini Samsung hadirkan sebuah smartphone entry-level secara diam-diam kepada publik. Ya, produk tersebut adalah Samsung Galaxy A04e! Lantas, apa saja yang baru dan juga menjadi daya tarik tersendiri dari smartphone yang masuk ke dalam pasaran entry-levelnya ini? Mari kita simak informasinya di bawah ini!

Diam-Diam Rilis Smartphone Terbaru

Samsung Galaxy A04e_2

Diam-diam Samsung merilis produk entry level yang jadi pelengkpa varian Galaxy A04 Series. (Sumber: Gagadget)

Samsung adalah sebuah produsen smartphone yang tidak pernah kehabisan akan produk-produk unggulannya yang bisa diboyong oleh para penggunanya. Inovasi dari produk Samsung memang telah menjadi pilihan tersendiri untuk bisa diboyong dan jadi pilihan tersendiri untuk bisa memenuhi kebutuhan aktivitas keseharian penggunanya tersebut. Pastinya, ragam smartphone yang ada juga dihadirkan sesuai dengan kebutuhan pangsa pasarnya sendiri.

Sejalan akan hal tersebut, belum lama ini ternyata pihak Samsung telah diam-diam merilis varian produk smartphone terbarunya kepada publik. Produk yang telah diluncurkan tersebut adalah varian dari Galaxy Series yaitu produk Samsung Galaxy A04e. Smartphone ini akan masuk ke dalam jajaran produk entry level Samsung yang bisa menopang penggunaan keseharian para penggunanya dengan spek sehari-hari yang mumpuni.

Kehadiran dari varian produk Samsung Galaxy A04e ini juga dapat menjadi pelengkap dari varian produk sejenis lainnya. Dalam hal ini, produk terbaru smartphone entry level ini akan melengkapi jajaran dari produk Galaxy A04s dan juga Galaxy A04 Reguler. Dan pada jajarannya tersebut, smartphone terbaru ini akan berada di paling bawah dibandingkan dengan dua produk Samsung itu.

Meskipun akan menjadi smartphone entry level yang berada di paling bawah dibandingkan dengan kedua produk Samsung sejenis lainnya, pihak Samsung menyatakan bahwa smartphone ini akan tetap bisa memiliki daya tarik tersendiri dari segi spesifikasinya. Speknya sendiri dikabarkan akan cocok untuk menjadi sebuah produk smartphone pelengkap bagi para penggunanya.

Baca juga: Samsung Galaxy M32 Prime Edition Punya Spek Baterai Besar

Punya Spesifikasi Handal

Samsung Galaxy A04e_3

Jadi produk smartphone entry level, produk Galaxy A04e dibekali spek yang cukup mumpuni untuk penggunaan keseharian. (Sumber: IaSekta)

Hadir sebagai sebuah produk smartphone Entry Level, nyatanya hal ini tidak membuat dari produk Samsung Galaxy A04e terasa yang spesial untuk bisa diboyong oleh para penggunanya. Produk ini masih menyimpan sebuah spesifikasi yang cukup cocok untuk menunjang aktivitas keseharian dari penggunannya tersebut. Samsung menyematkan spesifikasi yang cukup handal sebagai daya tarik utamanya.

Pada sektor sistem dapur pacunya, smartphone ini dibekali dengan chipset octa-core yang mumpuni. Chipset yang digunakannya tersebut adalah MediaTek Helio G35 di mana di rasa cukup untuk pengoperasian sistemnya dalam kegunaan sehari-hari. Selain itu pada sektor RAM sendiri, Galaxy A04e dibakeli dengan dua pilihan RAM yaitu 3GB dan juga 4GB. Sementara untuk media penyimpanannya, Samsung hadirkan beberapa pillihan yang bisa disesuaikan dengan penggunaannya. PIlihan dari media penyimpanan internalnya tersebut adalah 32GB, 64GB, dan juga 128GB. Perlu diketahui jika varian produk Entry Level Samsung ini menggunakan operasi sistem Android 12 dengan UI dari OneUI 4.1.

Selanjutnya pada bagian layar, Samsung menyematkan layar dengan kualitas yang cukup ok dengan tampilan cukup terang dan berwawna. Hal itu dikarenakan disematkannya layar dengan panel PLS LCD berukuran 6,5 inci. Smartphone ini juga mempunyai resolusi HD Plus dengan memiliki refresh rate sebesar 60 Hz yang dirasa cukup berwarna.

Berbalik pada bagian kamera, varian produk Samsung Galaxy A04e ini mempunyai spek kamera yang cukup menunjang daya tarik dari smartphone ini. Kameranya sendiri dilengkapi kamera utama dengan resolusi 13MP beserta kamera depth sensor dengan ukuran 2MP. Sementara untuk bagian depannya, smartphone ini dibekali kamera selfie dengan resolusi 5MP.

Baca juga: Kupas Andalan Sistem Android 12L Di Samsung Galaxy Z Fold 4

Belum Ada Informasi Tentang Harga

Dibebkali dengan spesifikasi yang cukup menjanjikan untuk aktivitas kesehariannya, pastinya para penggunanya menginginkan harga yang cukup mumpuni juga untuk bisa diboyong oleh para penggunanya bukan? Berbicara soal harga, pihak Samsung sendiri masih belum memberirkan informasi tentang berapa harga yang dibanderol terhadap produk entry levelnya tersebut.

Pastinya, harga yang akan ditawarkan bisa dikatakan cukup kompetitif dan bisa memenuhi kebutuhan smartphone yang handal bagi para penggunanya. Perlu diektahui bahwa produk Samsung Galaxy A04e ini juga dibekali dengan fitur-fitur penunjang dalam produk smartphonenya itu. Beberapa fitur-fiturnya adalah seperti contohnya ada kapasitas daya baterai 5.000mAh dengan fitur fast charging 10 watt, Blutooth, GPS, port USB-C, WiFi 2.4 GHz, hingga colokan audio jack 3.5mm.

 

 

Sumber & Info: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Software

Unbox.id – Samsung Electronics Indonesia resmi mengumumkan ketersediaan opsi bahasa Indonesia di Galaxy AI. Dengan dukungan tersebut, pengguna dapat lebih mudah memanfaatkan fitur Galaxy...

Tech Industry

Unbox.id – Chipset Snapdragon 8 Gen 4 diperkirakan akan diluncurkan tahun ini di acara tahunan Qualcomm yakni Snapdragon Summit 2024. Snapdragon 8 Gen 4...

Apple

Unbox.id – Baik iPad Air maupun iPad Pro akan menghadirkan peningkatan pada spesifikasi hardware dan peningkatan lainnya. Mengutip laporan Gurman via The Verge, selain...

Tech Industry

Unbox.id – Samsung akan segera meluncurkan jajaran ponsel layar lipat barunya, Galaxy Z Fold 6 dan Z Flip 6, dalam beberapa bulan mendatang. Baru-baru...