Connect with us

Hi, what are you looking for?

Hardware

Ragam Kulkas 1 Pintu Harga Di Bawah 2 Jutaan

Unbox.id – Banyak orang mencari kulkas 1 pintu untuk mengisi rumah mereka. Memang, pilihan Kulkas 1 Pintu ini jadi primadona sekarang ini. Bahkan ragam kulkas 1 pintu oleh produsen elektronik sendiri sudah banyak pilihannya.

Namun, dari segi spesifikasi mungkin banyak yang bingung mana yang cocok buat penggunaan rumah tangga dan fiturnya apa saja. Oke deh, daripada pusing mending kita bahas produk apa saja yang bisa kita lihat dan langsung komparasi berikut ini.

Kulkas 1 Pintu Paling Mahal

Kulkas LG 1 Pintu 

Model Kulkas LG 1 Pintu ini berkode GN-Y201CLS 169 L. Dengan ukuran mencapai 169 liter, sebenarnya hampir menyamai Kulkas 2 Pintu. Namun, lagi-lagi kemampuan Kulkas satu ini tidak ada tandingannya. Sudah rancangan khusus untuk wilayah tropis.

Sudah begitu ada tray buat sayuran dan buah-buahan. Terus Freezer sudah tersedia dan rak dua biji yang terlihat lebar. Bahkan untuk penyimpanan minuman dan Telor sendiri. Semuanya serba tertata rapi sekali. Soal mesinnya pun juga sudah gunakan inverter kompresor dengan garansi 10 tahun.

Nah lebih menariknya lagi harganya cuma Rp2,6 Juta saja. Lho kok lebih mahal kan di bawah Rp2 Jutaan? Tenang ini versi termahal saja sudah diskon 50% lho di ecommerce. Sekarang kita bahas versi di bawah Rp2 Jutaan saja.

Kulkas 1 Pintu

ragam kulkas 1 pintu

Kulkas 1 Pintu Sharp

 

Kalau mau Sharp dengan model ini saja sedikit mirip dengan LG 1 Pintu tadi. Harga-nya sendiri banderol di angka RP1,3 Jutaan saja. Tidak percaya? Oke deh kita bedah dulu. Buat kapasitasnya sekitar 133 Liter dengan freezer hanya 60 liter saja.

Sedangkan konsumsi listrik cuma 60 Watt dengan Batas maksimum listrik mencapai 220 Watt sampai 240 Watt saja. Cukup murah buat yang sudah punya kulkas 2 pintu dan ingin menambah lagi.

Kulkas Changhong CBC-100

ragam kulkas 1 pintu

Untuk ukuran jelas paling kecil di antara model atasnya. Namun harga yang ia tawarkan lebih murah bahkan terjangkau. Untuk saat ini, fasilitasnya memang terasa sederhana sekali. Mungkin buat yang mau sebagai kulkas buat penyimpanan bisa memilih model ini.

Harganya pun sekitar Rp1,3 Jutaan saja di ecommerce.

Polytron Kulkas 1 Pintu 

Kulkas 1 pintu

Polytron sendiri keluarkan kulkas 1 pintu modelnya sendiri cukup sederhana namun kapasitasnya bisa mencapai 170 liter. Kalau kompressor sendiri masih masih Fixed Speed, sehingga dengan kapasitas ini sendiri mungkin sudah pas. Mana punya Polytron ini ada tiga rak dan rak sayur besar beserta freezer yang juga terlihat lebih muat banyak.

 

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Merk

Unbox.id – Polytron menawarkan jajaran lemari es yang memiliki spesifikasi bagus dan seringkali dijual dengan harga yang lebih terjangkau dibandingkan kompetitornya. Produk lemari es...

Unboxing

Jakarta, Unbox.id – RF48 menjadi produk elektronik keluaran terbaru Samsung, yaitu kulkas dua pintu dengan fitur tambahan water dispenser. Selain memiliki spesifikasi yang canggih,...