Connect with us

Hi, what are you looking for?

Hardware

3 Tips Untuk Jaga Baterai Laptop Awet dan Hemat

Baterai Laptop_1
Ada beberapa tips yang bisa dilakukan guna menjaga daya baterai latop agar lebih awet dan hemat. (Sumber: Adencon)

Unbox.id – Laptop adalah salah satu varian teknologi yang pada saat ini telah menjadi suatu produk yang krusial dan juga penting untuk digunakan di dalam kesehariannya. Sejalan akan hal tersebut, laptop memang menjadi sebuah pilihan tersendiri yang bisa digunakan oleh para penggunanya untuk bisa hadirkan memenuhi kebutuhan aktivitasnya. Sejalan akan hal tersebut, ternyata ada beberapa cara yang bisa dilakukan dan bisa diikuti guna menjaga baterai pada laptop bisa lebih awet dan hemat pada penggunaannya itu. Penasara apa saja tips-tips yang perlu diikuti lebih lanjut? Berikut informasi tipsnya!

Aktifkan Mode Hemat Baterai

Baterai Laptop_3

Mengaktifkan mode hemat baterai pada laptop bisa menjadi solusi guna menjaga keawetan baterainya. (Sumber: CNET)

Di dalam setiap produk laptop produk-produk sekarang ini, para produsen dari teknologi perangkat ini memang menyematkan beragam fitur-fitur. Fitur-Fitur ini dihadirkan guna dapat menjadi penunjang utama di dalam penggunaan laptop dari dalam produknya tersebut. Salah satu fitur yang juga turut dihadirkan guna menunjang kebutuhan pemakaiannya tersebut adalah dengan mengaktifkan mode hemat baterai yang ada dalam produk perangkatnya ini.

Guna menjaga baterai pada perangkatnya tersebut agar lebih awet dan juga bisa hemat daya pemakaiannya, para penggunanya bisa mengaktifkan salah satu fitur pada perangkat baterainya tersebut. Fitur pada baterainya itu adalah mode hemat baterai. Mode ini memang dirancang untuk menjaga agar baterai tidak benar-benar habis sepenuhnya. Dan pada mode ini, penggunaan perangkatnya juga akan bisa memperelambat berkurangnya baterai dan memberikan kesempatan bagi penggunanya untuk mencari daya listrik agar bisa lakukan pengecasan pada perangkatnya tersebut.

Dengan mengaktifkan mode ini, para penggunanya bisa menghindari daya baterai sampai dengan 0% atau benar-benar habis yang mana mampu mengurangi daya hidup dari baterainya tersebut. Selain itu, mode ini juga bisa menyelamtan baterai dari kerusakan daya yang ada akibat kosongnya daya baterainya itu.

Baca juga: 3 Pilihan Laptop Terbaik Untuk Ragam Aktivitas Sehari-Hari

Hindari Pemakaian di Suhu Yang Berlebihan

Baterai Laptop_2

Hindari pemakaian di tempat suhu yang ekstrim agar baterai laptop bisa terjaga penggunaan dan dayanya. (Sumber: Lifewire)

Performa baterai dari perangkat laptop memang dapat berpengaruh di tempat suhu maupun temperature dari lingkungan di sekitarnya. Dalam hal ini, pemakaian laptop di tempat yang mempunyai suhu yang cukup tinggi dikabarkan dapat menbuat daya baterai menjadi kurang baik dan bisa berpengaruh pada bagian baterainya tersebut. Untuk itu, hindari penggunan laptop di tempat-tempat yang memiliki suhu kurang tepat saat penggunaannya itu.

Gunakan laptop di tempat yang memiliki suhu udara normal, tidak terlalu panas dan juga tidak terlalu dingin. Hal itu perlu dilakukan guna menghindari kerusakan daya baterai pada penggunaannya. Selain itu, pemakaian di tempat suhu yang normal juga dapat menjaga baterai agar lebih awet dan hemat daya saat digunakannya.

Baca juga: Rekomendasi Pilihan Laptop Yang Cocok Untuk Pelajar

Nyalakan Mode Kecerahan Otomatis

Salah satu tips lainnya yang bisa diikuti oleh para pengguna laptop agar bisa menjaga daya baterainya hemat dan lebih awet adalah dengan menyalakan mode kecerahan otomatis. Ini merupakan salah satu mode yang memilii pengaruh cukup besar pada daya mode yang ada di dalam perangkat laptopnya tersebut. Dalam hal ini, fitur ini akan bekerja di mana mampu menyesuaikan tingkat kecerahan layar dari suasana sekitar para penggunanya.

Tak hanya sampai di situ saja, para penggunanya juga menyalakan mode gelap atau dark mode di mana mampu mereduksi cahaya terang pada layar laptopnya itu. Dengan menyalakan mode kecerahan otomatis tersebut, maka konsumsi baterai saat digunakan dalam ragam aktivitas penggunanya bisa lebih hemat dan juga awet dalam penggunaannya. Selain itu, menyalakan mode kecerahan otomatis juga mampu menjaga kenyamana mata saat berada di depan layar laptopnya tersebut.

 

 

Sumber & Foto: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Hardware

Unbox.id – Vendor laptop lokal Axioo melanjutkan kesuksesan Pongo sebagai laptop gaming dengan performa bagus. Yang terbaru, Axioo memperkenalkan Pongo 760 V2 yang ditenagai...

Tech News

Unbox.id – Penggunaan kecerdasan buatan (AI) adalah solusi yang memenuhi berbagai kebutuhan. Penggunaan AI juga meluas ke banyak bidang kehidupan dan memfasilitasi banyak aktivitas,...

Acer

Jakarta, Unbox.id — Acer kali ini meluncurkan produk laptop gaming terbaru, Predator Helios Neo 16 (PHN16-72) di pasar Tanah Air. Perangkat dengan segmentasi gaming...

Tech Industry

Jakarta, Unbox.id — Samsung baru-baru ini memperkenalkan seri Galaxy Book 4 secara global, tetapi tampaknya ada pengungkapan menarik lainnya yang akan segera terjadi. Laptop...