Connect with us

Hi, what are you looking for?

Tech Industry

Samsung Rilis Sensor Kamera Baru Bernama Isocell HPX

Isocell HPX_1
Samsung hadirkan sensor kamera terbarunya yaitu Isocell HPX. (Sumber: Qooah)

Unbox.id – Kecanggihan teknologi seperti saat ini merupakan sebuah hal yang cukup menarik perhatian bagi masyarakat dunia. Selain itu, para pecinta gadget dengan spesifikasi mutakhir juga menjadikan perkembangan teknologi ini menjadi acuan agar bisa mempermudah aktivitas penggunaannnya di waktu kesehariannnya tersebut. Sejalan akan hal itu, teknologi kamera yang ada di dalam perangkat gadget bisa menjadi daya tarik tersendiri untuk bisa menambah ciri khas dari produk gadgetnya tersebut. Seiring akan pentingnya sebuah fitur kamera di gadgetnya tersebut, pihak Samsung belum lama telah merilis sebuah sensor kamera terbaru bernama Isocell HPX. Lalu, apa saja hal yang menarik dan juga jadi ciri khas tersendiri dari platform sensor kameranya itu?

Isocell HPX Jadi Sensor Kamera Samsung Terbaru

Isocell HPX_2

Sensor kamera terbaru dari Samsung ini mampu hadirkan resolusi besar. (Sumber: Gizchina)

Kamera menjadi salah satu fitur utama yang ada pada setiap produk gadget di sekarang ini. Ragam gadget yang ada ini pastinya menambahkan fitur kamera yang cocok untuk penggunaan keseharian oleh para penggunanya tersebut. Tentunya dalam hal ini, sebuah fitur kamera yang terbarukan dengan spek yang canggih adalah sebuah keharusan yang bisa dirasakan penggunannya saat menggunakan kameranya itu.

Seiring akan hal itu, Samsung di rasa mengetahui akan kebutuhan dari spesifikasi kamera yang mumpuni dan juga canggih untuk bisa di sematkan di dalam setiap produk gadget yang ada. Menanggapi akan kebutuhan dari pangsa pasarnya itu, pihak Samsung dikabarkan telah menghadirkan sebuah produk sensor kamera taerbaru yang mumpuni dan juga handal untuk bisa digunakan pada gadgetnya tersebut.

Lebih lanjut, Samsung memperkenalkan sensor kamera terbarunya yang bernama Isocell HPX. Sensor kamera ini memang menyajikan sebuah spesifikasi yang mumpuni dan terutama pada segi resolusinya. Perlu diketahui bahwa resolusi dari sensor kamera ini memiliki angka sebesar 200 MP. Selain itu, kamera sensor beresolusi tinggi ini juga merupakan sensor kamera ketiga dengan resoulsi sebesar itu yang telah dirilis oleh perusahaan teknologi asal Korea Selatan ini.

Sebelumnya, Samsung juga pernah merilis sensor kamera dengan spek resolusi kamera sebesar sebesar 200 MP tersebut. Pada seri sebelumnya, Isocell HP1 di September 2021 dan juga Isocell HP3 di bulan Juni kemarin adalah kedua varian produk sensor kamera yang telah dirilid dengan kualitas spesifikasi resolusinya yang sama.

Baca juga: Samsung Hadirkan Sistem Android 13 Di Bulan Oktober Ini

Dilengkapi Berbagai Fitur Baru Pada Sensornya

Isocell HPX_3

Sensor kamera Samsung ini dibekali dengan fitur-fitur canggih yang mumpuni. (Sumber: Testoria)

Menjadi sebuah produk sensor kamera terbaru dari Samsung, Isocell HPX dibekali dengan bergam fitur-fitur-fitur yang mumpuni di mana cocok untuk aktivitas penggunaan pengambilan gambar foto oleh para penggunanya. Fitur pertama yang ada di dalam produk sensor kamera terbarunya ini adalah fitur 4x Lossless Zoom. Fitur ini menyajikan mode pemotretan yang cukup besar hingga empat kali di mana kualitasnya yang sama dengan kualitas gambar yang tidak mengalami pembesaran.

Selain itu, ada fitur zoom pada sensor kameranya ini juga diperlengkap dengan teknologi Deep Trench Isolation atau DTI. Teknologo memungkinkan sensor kameranya mempunyai sensor yang lebih sensitive terhadap cahaya. Dengan adanya hal tersebut, maka tiap piksel dalam kameranya itu bisa memberikan hasil gambar yang lebih tajam dan detail saat penangkapan gambarnya. Hasil gambar yang mumpuni ini juga berkat kemampuan render sensor kamera yang menghasilkan hingga 4 triliun warna yang lebih banyak dibandingkan dengan varian sebelumnya.

Lebih lanjut, sensor kameranya ini juga menggunakan teknologi pixel binning 16-in-1. Teknologi ini memungkinkan setiap 16 piksel dalam satu gambar dari kamera 200MP, nantinya akan digabungkan jadi sebuah 1 gambar ke dalam 1 piksel yang lebih detail, tajam, dan memiliki resolusi sebesar 12,5 MP pada setiap gambar yang telah diambilnya tersebut.

Dan untuk melengkapi dari sensor kamera terbarunya itu, pihak Samsung juga menyematkan mode pemotretan yang dapat menyesuaikan kondisi lingkungannya, mode perekaman 8K, mode perekaman Dual HDR di dalam kualitas 4K serta Full HD dengan resolusi di angka 1080p. Tentunya dengan ragam fiturnya tersebut, sensor kamera ini akan semakin mumpuni dan juga canggih untuk penggunaannya dalam menangkap gambar pada kameranya.

 

 

Sumber & Foto: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Software

Unbox.id – Samsung Electronics Indonesia resmi mengumumkan ketersediaan opsi bahasa Indonesia di Galaxy AI. Dengan dukungan tersebut, pengguna dapat lebih mudah memanfaatkan fitur Galaxy...

Tech Industry

Unbox.id – Chipset Snapdragon 8 Gen 4 diperkirakan akan diluncurkan tahun ini di acara tahunan Qualcomm yakni Snapdragon Summit 2024. Snapdragon 8 Gen 4...

Apple

Unbox.id – Baik iPad Air maupun iPad Pro akan menghadirkan peningkatan pada spesifikasi hardware dan peningkatan lainnya. Mengutip laporan Gurman via The Verge, selain...

Tech Industry

Unbox.id – Samsung akan segera meluncurkan jajaran ponsel layar lipat barunya, Galaxy Z Fold 6 dan Z Flip 6, dalam beberapa bulan mendatang. Baru-baru...