Connect with us

Hi, what are you looking for?

Spesifikasi & Harga

Intip Harga Resmi Dan Spek Dari Infinix Zero 5G 2023

Infinix Zero 5G 2023_1_1
Infinix telah hadirkan spesifikasi dan juga harga dari produk smartphone Infinix Zero 5G 2023. (Sumber: Timlo.net)

Unbox.id – Infinix merupakan salah satu produk smartphone yang cukup mumpuni dan juga menjanjikan untuk bisa digunakan dalam aktivitas keseharian penggunanya. Selain itu, produk smartphone yang berasal dari negeri Tiongkok ini memang dikenal juga dengan beragam produknya yang cukup dikenal secara umum. Beragam produknya ini memang menawarkan sebuah spek yang cukup menjanjikan untuk bisa digunakan dalam aktivitas kesehariannya. Lebih lanjut, Infinix sendiri telah memberikan informasi yang menarik tentang produk smartphone terbarunya. Ya, produk yang dihadirkannya tersebut adalah Infinix Zero 5G 2023 yang ditunggu-tungu oleh penggunanya.

Kehadiran Produk Smartphone Infinix Terbaru

Infinix Zero 5G 2023_1_2

Produk Infinix lewat varian terbarunya yaitu Zero 5G 2023 menjadi produk teranyar dari produsen smartphone asal Tiongkok ini. (Sumber: IniPalu.com)

Beragam produk-produk smartphone bisa dipilih untuk bisa menunjang beragam aktivitas dari para penggunanya. Produk-produk smartphone itu bisa menjadi pilihan tersendiri dan juga cocok untuk bisa menunjang aktivitas keseharian dari para penggunanya. Sejalan akan hal itu, Infinix sebagai salah satu produsen smartphonenya telah menghadirkan produk terbarunya yang menyapa para penggunanya.

Ya, dalam hal ini produk yang dihadirkan tersebut bernama Infinix Zero 5G 2023. Kehadiran dari produk ini memang menjadi pilihan tersendiri untuk bisa diboyong oleh penggunanya. Meskipun hadir dengan embel-embel penyematan 2023, namun nyatanya smartphone ini sendiri bukanlah hadir di tahun 2023 yang akan hadir di tahun depan tersebut.

Perlu diketahui bahwa produk Infinix Zero 5G 2023 ini bahkan sudah meluncur pada bulan Februari silam. Penyematan dari kata 2023 sendiri di indikasikan sebagai suatu hal yang baru dan juga menarik untuk bisa didapati oleh penggunanya terhadap produknya tersebut. Tentunya dalam hal ini, berbagai spesifikasi dan juga sistem yang dihadirkan pada produk smartphonenya ini akan lebih canggih dibandingkan dari varian sebelumnya.

Dengan kehadiran produk ini secara global yang dimulai dari bulan November kemarin, varian priduk Zero 5G 2023 akan semakin menarik untuk diketahui secara langsung. Bahkan spesifikasi yang dihadirkan akan menjadi sorotan tersendiri untuk bisa dilirik oleh para penggunanya untuk waktu aktivitas kesehariannya itu.

Baca juga: Infinix Hot 20 5G Dikonfirmasi Di India Desember Ini

Spesifikasi Yang Dihadirkan di Infinix Zero 5G 2023

Infinix Zero 5G_1_3

Varian Zero 5G 2023 ini dibekali dengan kapasitas chipset terbaru dan juga sistemnya yang cukuo canggih bagi penggunanya. (Sumber: GSMArena)

Kehadiran dari produk smartphone terbaru dari Infinix ini memang menjadi daya tarik tersendiri dari para penggunanya. Lebih lanjut, spesifikasi sistem yang dihadirkan dari produknya ini telah jadi sorotan untuk bisa diketahui lebih lanjut bagi penggunanya secara global. Namun yang dapat dipastikan dari spesifikasinya ini sendiri adalah di mana pihak Infinix telah hadirkan spek sistem terbaru pada produk smartphonenya itu.

Salah satu yang menjadi daya tarik terbaru di dalam sistemnya ini adalah pada bagian chipsetnya. Untuk varian Zero 5G 2023, smartphone ini dibekali dengan daya chip terbaru. Chipset yang disematkan dalam produkya ingi menggunakan chip dari MediaTek dengan produk Dimensity 1080. Hal ini mendapatkan peningkatan di mana dari varian produk sebelumnya, chipset yang digunakan adalah produk Dimensity 900.

Dengan produk chipset terbarunya ini, smartphone Infinix ini juga telah dilengkapi kapasitas daya RAM sebesar 8GB. Sementara untuk media penyimpanan, Infinix menyematkan daya penyimpanan internalnya di angka 256GB. Lebih lanjut untuk operasi sistemnya, smartphone ini menggunakan operasi sistem berbasis Android 13 yang dipadukan dengan UI dari XOS 12.

Untuk bagian layarnya, smartphone ini menggunakan layar dengan kapasitas IPS LCD berukuran 6,78 inci. Layarnya ini juga menggunakan resolusi Full HD Plus yang mana mempunyai angka refresh rate sebesar 120 Hz. Selain itu, smartphone ini juga dibekali pada layarnya itu dengan touch sampling rate sebesar 240 Hz. Tentunya layar ini akan memberikan warna yang lebih terang dan cerah dibandingkan pada varian sebelumnya.

Sementara untuk bagian kameranya, varian Infinix Zero 5G 2023 ini mempunyai daya spek kamera yang cukup menjanjikan. Hal itu dapat dilihat di mana kamera utamanya dibekali dengan resolusi sebesar 50 MP. Selain itu, kamera utamanya ini juga dibekali dengan kamera macro dan depth sensor di angka 2 MP. Untuk bagian depannya, smartphone ini mempunyai kamera selfie dengan ukuran resolusi sebesar 16 MP.

Baca juga: Infinix Hot 20 5G Dengan Sistem Dan Spek Kamera Menjanjikan

Harga Smartphone Infinix Varian Zero 5G 2023

Menjadi sebuah produk smartphone andalan dari Infinix , produk Zero 5G 2023 ini memang telah dibekali dengan daya spesifikasi yang cukup menjanjikan bagi penggunanya. Lebih lanjut, untuk harga dari smartphone ini secara resmi dibanderol dengan harga 239 USD atau setara Rp. 6,68 juta untuk pangsa pasar globalnya.

Dengan harganya tersebut, para penggunanya bisa mendapatkan beragam fitur menarik di dalam produk smartphone besutan Infinix ini. Sebut saja beberapa fiturnya yaitu kapasitas daya baterai sebesar 5.000mAH dengan fitur fast-charging 33 watt, Erdal Engine 3.0, Hi-Res Certified Audio, dan juga AI Gallery.

 

 

 

Sumber & Foto: Dari berbagai sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi unbox.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Infinix

Unbox.id – Baru-baru ini Infinix dikabarkan akan memperkenalkan seri Zero Flip, sebuah smartphone lipat yang harganya akan lebih terjangkau dibandingkan ponsel lipat pada umumnya....

Tech Industry

Unbox.id – Infinix menghadirkan jajaran perangkat Internet of Things (IoT) barunya ke Indonesia. Produk IoT ini cukup terjangkau, bahkan dibanderol dengan harga puluhan ribu...

Tech Industry

Unbox.id – Selain fitur kamera dan kemewahan, ROG Phone 8 juga memiliki spesifikasi mumpuni khas smartphone gaming.Ketiga model HP Android besutan Asus ini semuanya...

Tech Industry

Unbox.id – Infinix akan mengirimkan chip Cheetah X1. Chip ini akan digunakan untuk meningkatkan manajemen daya di seri smartphone mereka yang akan datang. Infinix...